Di masa pandemi, menuntut setiap orang untuk selalu menerapkan protokol kesehatan, beberapa di antaranya adalah dengan stay at home, menjaga jarak atau menghindari kerumunan, dan memakai masker. Saat pandemi, kita dianjurkan untuk tidak terlalu sering keluar rumah, dan hanya keluar saat dibutuhkan saja. Namun pasti banyak orang akan merasakan bosan jika tidak melakukan apa-apa dan hanya di rumah saja. Salah...